Masuk

Kalau anda ingin berwisata ke Cilacap, silakan mampir ke Teluk Penyu. Obyek wisata ini memiliki luas sekitar 18 hektar. Mengapa dinamai Teluk Penyu? Menurut cerita yang beredar di masyarakat, dulu banyak penyu yang berkembangbiak dan hidup di pantai ini. Sebabnya adalah keadaan pantainya tak terlalu panas dan jauh dari hewan pemangsa atau pengganggu penyu, sehingga cocok bagi tempat hidup mereka. Itulah sebab pantai ini dinamai Teluk Penyu. Pantai Teluk Penyu memiliki panorama alam yang memukau, indah, dan juga hawa sejuk. Beberapa kegiatan yang bisa kita lakukan di sini antara lain adalah memancing, main sepak bola, dan menyusuri pantai. Fasilitas yang ada di lokasi wisata Teluk Penyu yaitu area bermain anak, kolam pemancingan, mushala, kios buah dan oleh-oleh khas Cilacap, warung makan seafood, kios yang menjual ikan segar serta ikan asin, dan sebagainya. Setelah berkunjung ke Teluk Penyu, jangan lupa mampir ke lokasi wisata yang tak jauh dari pantai ini yaitu Benteng Pendem dan Nusa Kambangan.

Tambahkan Ulasan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ulasan

Daftar klaim

Kendalikan daftar Anda!

Sesuaikan detail listingan Anda, balas ulasan, upload foto, dan lainnya untuk menunjukkan kepada pelanggan apa yang membuat bisnis Anda istimewa.
Akun Anda akan dibuat secara otomatis berdasarkan data yang Anda berikan di bawah ini. Jika Anda sudah memiliki akun, silakan masuk.

Pilih Paket

Isi formulirnya

Silakan untuk melihat rincian kontak.

Anda Memiliki Pertanyaan?

Jika Anda memiliki pertanyaan, silakan hubungi kami di.

Klik Disini